Matakuliah ini mempelajari konsep manajemen keuangan, analisis laporan keuangan, konsep nilai waktu uang, penganggaran modal, risiko penganggaran modal, biaya modal, struktur modal dan keuangan, kebijakan deviden, kebijakan investasi dan pembelanjaan modal kerja, manajemen kas dan surat berharga, manajemen piutang, dan manajemen persediaan.

Manajemen Pelayanan adalah mata kuliah wajib yang ditawarkan pada semester V dengan bobot 3 SKS

Manajemen Pelayanan adalah mata kuliah wajib yang ditawarkan pada semester V dengan bobot 3 SKS

Matakuliah ini mempelajari tentang pengenalan manajemen keuangan, laporan keuangan, pajak, dan arus kas, analisis laporan keuangan, kebijakan investasi dan pembelanjaan modal kerja, kas dan manajemen likuiditas, manajemen piutang, manajemen persediaan, konsep nilai waktu uang, penganggaran modal, biaya modal, struktur modal dan keuangan, dan kebijakan deviden.

Memahami Konsep dan fungsi manajemen pelayanan. Materi ini membicarakan tentang konsep/pengertian manajemen, pengertian pelayanan, manajemen pelayanan dan wujud pelayanan

Mata kuliah ini membahas tentang konsep dan fungsi manajemen pelayanan, barang dan jasa/pelayanan publik, teori dan model manajemen pelayanan, asas, prinsip dan standar pelayanan publik, budaya organisasi dan budaya kinerja, pelayanan prima, standar dan mutu pelayanan, jenis dan karakteristik pelanggan, dan konsep masyarakat sebagai pelanggan.

Teknik Pembuatan Laporan Manajerial ( 55513401) 

Mata Kuliah ini membahas tentang arti penting, tujuan, tata cara penyusunan, jenis dan bentuk Laporan Manajerial, menyusun Laporan Perencanaan, Laporan Pelaksanaan, Laporan Evaluasi Pertanggungjawaban.

 

Mata kuliah manajemen keuangan bertujuan untuk membekali mahasiswa dengan pengetahuan, pemahaman, dan keterampilan  pengambilan keputusan keuangan sehingga mereka mampu menganalisis  untuk pengambilan keputusan

Etika Profesi menggambarkan pengertian Profesi dan Organisasi Profesi,  menjelaskan perbedaan Etika-Norma-Moral,  Etika Profesi Kantor,  Etika Profesi Sekretaris,  menerapkan Etika Perjamuan, memahami Etika pergaulan dan Etika Jabatan,  Kepribadian dan Konsep Citra Diri,dan  pengaplikasian Etika Komunikasi Kantor