Latihan 2

Soal 1.

Soal 1.

by Dwi Ardiana Setyawardhani -
Number of replies: 38

Fluida panas memasuki pipa konsentris pada suhu 300 F dan didinginkan hingga 200 F menggunakan fluida dingin yg masuk pada suhu 100 F dan keluar bersuhu 150 F.

  a. Berapa nilai ΔT lmtd ?

  b. Susunan mana yg lebih baik, paralel atau lawan arah ?


In reply to Dwi Ardiana Setyawardhani

Re: Soal 1.

by Muthi'ah Syafa Gustian I0520077 -

permisi bu, saya Muthi'ah Syafa Gustian NIM I0520077 izin menjawab untuk soal nomor 1

In reply to Muthi'ah Syafa Gustian I0520077

Re: Soal 1.

by Dwi Ardiana Setyawardhani -
Betul, tapi biasakan pakai satuan British utk perancangan HE, suhu dlm satuan F.
Gambar profil suhu, arah anak panah harus terlihat.
In reply to Dwi Ardiana Setyawardhani

Re: Soal 1.

by Viena Hilma Khalila I0520115 -
Permisi bu, izin menjawab.
-) dT Parallel flow
Tai=300 F
Tbi=100 F
dT1=300-100=200F
Tao=200F
Tbo=150F
dT2= 200-150=50 F
dT=dT1-dT2/ln(dT1-dT2)=(200F-50F)/ln(200F/50F)=108,92 F
-)dT Counter flow
Tai=300 F
Tbo=150 F
dT1=300-150=150F
Tao=200F
Tbi=100F
dT2=200-100=100F
dT=(dT1-dT2)/ln(dT1/dT2)=(150F-100F)/ln(150F/100F)=123,31F
dari keduanya dapat dibandingkan dT nya, sehingga dapat digunakan dT lmtd yang lebih baik yakni yabg lebih besar nilainya yaitu counter flow/arus lawan arah. karena dengan dT lmtd yang besar maka panas yang ditransfer akan lebih besar untuk luas transfer yang sama
In reply to Dwi Ardiana Setyawardhani

Re: Soal 1.

by Adifa Hanindhia Rahma I0520002 -

Permisi bu, saya Adifa Hanindhia Rahma NIM I0520002, izin mengirimkan jawaban saya mengerjakan nomor 1.. terima kasih bu..

In reply to Adifa Hanindhia Rahma I0520002

Re: Soal 1.

by Dwi Ardiana Setyawardhani -
Cek perhitungan utk counter current.
Perhatikan skala di profil suhu, sumbu y menunjukkan skala suhu, jadi 150 harus lebih rendah daripada 200 (tidak boleh sejajar)
In reply to Dwi Ardiana Setyawardhani

Re: Soal 1.

by Malihatul Milal I0520061 -
Izin menjawab soal no 1 bu:
a. Nilai delta LMTD untuk HE pararel = 108,2021 derajat Fahrenheit
Nilai delta LMTD untuk lawan arah = 123, 3152 derajat Fahrenheit
b. Dari kedua perhitungan LMTD diketahui bahwa delta LMTD lawan arah > delta LMTD pararel sehingga perpindahan panas dengan HE aliran lawan arah lebih baik untuk dipilih.
In reply to Dwi Ardiana Setyawardhani

Re: Soal 1.

by Reyza Fachrezy Putra I0520091 -
Permisi bu, izin menjawab,

a. ΔT lmtd paralel = (300-100)-(200-150)/ln(200/50) = 108,2021281 F
ΔT lmtd counter counter = ΔTltmd = (300-150)-(200-100)/ln(150/100) = 123,3151731 F
b. Fluida yang lebih baik dialirkan dalam aliran counter flow karena nilai ΔT lmtd paralel flow < ΔT lmtd counter flow
In reply to Dwi Ardiana Setyawardhani

Re: Soal 1.

by Vanesya Salsabila I0520112 -
izin menjawab bu.

a. Paralel
ΔT LMTD = ΔT1 - ΔT2 / ln (ΔT1 / ΔT2)
= 200°F - 50°F / ln (200/50)
= 150°F / ln (4)
= 108,2°F

lawan arah
ΔT LMTD = 150°F - 100°F / ln (150/100)
= 50 / ln (1,5)
= 123,3°F

b. lawan arah
In reply to Dwi Ardiana Setyawardhani

Re: Soal 1.

by Muhammad Rizal Utama I0520073 -
Assalamualaikum ibu, izin menjawab soal nomor 1
berikut jawaban saya ibu, terima kasih sebelumnya

a. Berapa nilai ΔT lmtd ?

-> Pada sistem Parallel flow :
Diketahui :
Ta in = 300°F
Tb in = 100°F
Sehingga ΔT1 = 200°F
Ta out = 200°F
Tb out = 150°F
Sehingga ΔT2 = 50°F
ΔT parallel flow = ΔT1 – ΔT2 / ln (ΔT1/ ΔT2)
= 200°F-50°F/ln (200/50)
= 108,92°F
--> Pada sistem model counter flow :
Diketahui :
Ta in = 300°F
Tb in = 150°F
Sehingga ΔT1 = 150°F
Ta out = 200°F
Tb out = 150°F
Sehingga ΔT2 = 100°F
ΔT parallel flow = ΔT1 – ΔT2 / ln (ΔT1/ ΔT2)
= 150°F – 100°F/ln(150/100)
= 123,31°F

b. Susunan mana yg lebih baik, paralel atau lawan arah ?
Dari jawaban yang didapat, kita dapat bandingkan dT nya
Didapat dT LTMD counter flow > parallel flow
Kita akan pilih sistem counter flow karena dengan dT lmtd yang besar maka panas yang ditransfer akan lebih besar untuk luas transfer yang sama
In reply to Dwi Ardiana Setyawardhani

Re: Soal 1.

by Vidhika Karisma Putri I0520114 -
Izin menjawab bu
untuk ΔT lmtd paralel flow didapat hasil sebesar 108,2 F sedangkan ΔT lmtd pada counter flow didapat hasil 123,32 F. Sehingga dapat disimpulkan bahwa yang lebih baik adalah counter flow karena memiliki ΔT lmtd yang lebih besar. terima kasih bu
In reply to Dwi Ardiana Setyawardhani

Re: Soal 1.

by Viana Silvia I0520113 -

Saya Viana Silvia NIM I0520113 izin mengirim jawaban, bu.

In reply to Viana Silvia I0520113

Re: Soal 1.

by Dwi Ardiana Setyawardhani -
Arah anak panah harus jelas, counter/co-current.
Profil suhu bukan asal gambar, garis dilenggak lenggok seperti itu, tapi menunjukkan profil perubaha suhu yang sebenarnya.
In reply to Dwi Ardiana Setyawardhani

Re: Soal 1.

by Adelia Yuniati I0520001 -
Izin menjawab Bu
ΔT Parallel flow
Tai=300 F
Tbi=100 F
ΔT1=300-100=200F
Tao=200F
Tbo=150F
ΔT2= 200-150=50 F
ΔT LMTD 200-50/ln(200/50)
=108,202F
ΔT Counter flow
Tai=300 F
Tbo=150 F
dT1=300-150=150F
Tao=200F
Tbi=100F
ΔT2=200-100=100F
ΔT LMTD 150-100/ln(150/100)
=123,45F
b. Susunan yang lebih baik menggunakan counter flow, karena delta LMTD lebih besar dengan arti bahwa laju perpindahan lebih besar juga
In reply to Dwi Ardiana Setyawardhani

Re: Soal 1.

by Afrianto Bayu Setyono I0520004 -
a.
1. Pararel flow
Tai = 300 F
Tbi = 100F
delta T1 = (300-100) F = 200 F
Tao = 200 F
Tbo = 150 F
delta T2 = (200-150) F = 50 F
delta T lmtd = (delta T1 - delta T2)/ln(delta T1/delta T2) = 108,2021 F
2. Counter flow
Tai = 300 F
Tbo = 150 F
delta T1 = (300 - 150) F= 150 F
Tao = 200 F
Tbi = 100 F
delta T2 = (200 - 100) F = 100 F
delta T lmtd = (delta T1 - delta T2)/ln(delta T1/delta T2) = 123,3152 F

b. delta T lmtd counter flow lebih besar, artinya memeikan Q lebih banyak sehingga lebih efektif
In reply to Dwi Ardiana Setyawardhani

Re: Soal 1.

by Ameliya Maharani I0520124 -
Izin menjawab bu
Diket. Ta=300 F; Tb=200 F; Ta'=100 F; Tb'= 150 F
Ditanya: a ΔT lmtd
b. susunan mana yang lebih baik
Jawab:
a. paralel
ΔTa= (300-100) F= 200 F ; ΔTb= (200-150)F= 50 F
ΔT lmtd= ΔTa- ΔTb/ln( ΔTa/ ΔTb)
= (200-50) F/ ln (200/50)
=150 F/1,386
=108,225 F

lawan arah
ΔTa=(300-150) F= 150 F ; ΔTb=(200-100) F= 100 F
Δ T lmtd= ΔTa- ΔTb/ln( ΔTa/ ΔTb)
= (150-100) F/ ln (150/100)F
=50 F/ ln 1,5
= 50/ 0,405
=123,456 F

b. lawan arah, karena nilai ΔT lmtd lebih besar sehingga menunjukkan panas yang ditransfer juga besar.
In reply to Dwi Ardiana Setyawardhani

Re: Soal 1.

by Muhammad Zufar I0520076 -
Assalamualaikum Wr, Wb. Izin mengirimkan jawaban soal bu.
In reply to Muhammad Zufar I0520076

Re: Soal 1.

by Muhammad Zufar I0520076 -
maaf bu saya salah mengirim jawaban. ini jawaban punya Zufar Bu. Terimakasih sebelumnya dan Mohon maaf/