Enrolment options

Mata kuliah ini membahas /mengkaji materi  tentang:  

(1) Pengertian dan ruang lingkup bioteknologi tanah dan lingkungan; 

(2) Keragaman biota berdasar karakteristik seluler, molekuler, ukuran dan habitat dan fungsional; 

(3) Prinsip, teori dan metode isolasi, kultivasi dan aplikasi mikrobiota; 

(4) Bioteknologi dekomposisi bahan organik

(5) Bioteknologi alih rupa unsur hara makro: N, P, K, S;  

(6) Bioteknologi alih rupa unsur hara mikro: Fe dan Mn

(7) Pengenalan metode analisis molekuler serbacakup (isolasi DNA, PCR, cloning)



(8) Bioteknologi pengomposan dan pengelolaan limbah; 

(9) Bioteknologi pupuk hayati dan Plant Growth Promoting Microbiota (PGPM)

(10) Bioremediasi pencemaran logam berat dan senyawa xenobiotik; 

(11) Pengendalian pencemaran/polusi air dan udara dan 

(12) Bioteknologi pemulihan/recovery lahan kondusif pathogen/penyebab penyakit.

Mata kuliah ini memberikan ketrampilan mempraktekkan metode-metode untuk mempelajari bioteknologi tanah dan lingkungan.




Guests cannot access this course. Please log in.