Enrolment options

Mahasiswa diharapkan mengenal Pendidikan Menengah dan Kejuruan; memahami Bimbingan dan Konseling pada jenis Pendidikan Menengah dan Kejuruan;mengidentifikasi jabaran tugas perkembangan peserta didik SMK berdasarkan berbagai sumber; menyebutkan dan menganalisis karakteristik dan kompetensi bidang pribadi-sosial, belajar, karier, spiritual dan religiusitas siswa SMK; menganalisis kebutuhan pengembangan diri; menganalisis pemahaman akan bakat, minat dan motivasi, persepsi dan kecenderungan karier lanjutan (studi lanjut atau pekerjaan), perkembangan konsep diri, perkembangan self efficacy, perkembangan kematangan hubungan dengan teman sebaya, pengembangan keterampilan prososial, pengembangan keterampilan belajar, pengembangan pemahaman tentang etika dan kemasyarakatan, pengembangan pemahaman dan analisis kehidupan pranikah peserta didik SMK; dan menelaah jurnal berkaitan dengan perkembangan peserta didik siswa SMK.

PPD SMK_Kelas 3D