Enrolment options

Mata kuliah energi baru terbaharukan berisi tentang pengenalan energi baru terbaharukan (EBT), kebijakan EBT, jenis-jenis dan karakteristik EBT  (PV, wid, biomass, mikrohidro, fuel cell, tidal dll), sampai dengan bagaimana mengitung kapasitas dari EBT. Disamping itu teknologi kebutuhan penyimpanan energi juga dipelajari sampai dengan perhitungan dan analisis skala ekonomisnya. Pada bagian akhir perkuliahan dipelajari sistem pengaman dan kontol pada EBT juga dipelajari. Perkuliahan dilaksanakan dengan menggunakan secara blended dengan menggunakan faktor pembelajaran online kurang lebih 50%. Mahasiswa harus mengikuti perkuliahan >75%

Pengajar : Prof. Ir. Muhammad Nizam ST., MT., Ph.D

Peserta Kuliah EBT