Enrolment options

Mata kuliah ini bertujuan untuk membekali mahasiswa agar memiliki pengetahuan tentang, urgensi Bahasa Indonesia dalam lingkup perguruan tinggi dan ruang lingkup teks akademik, dan ragam teks akademik. Topik-topik yang akan dibahasa dalam perkuliahan ini antara lain (1) sejarah, kedudukan, dan fungsi Bahasa Indonesia; (2) ruang lingkup teks akademik dan teks non akademik; (3) ragam ciri teks akademik; (4) ruang lingkup paragraf dalam teks akademik; (5) kutipan dalam teks akademik; (6) penulisan daftar pustaka dari berbagai sumber; (7) Teks ulasan buku sebagai salah satu jenis teks akademik; (8) proposal kegiatan dan proposal penelitian; (9) laporan penelitian dan laporan kegiatan; (10) Artikel ilmiah sebagai aktualisasi keilmuan.

Self enrolment (Student)