Diskusi hasil pengamatan vidio

Intan Sri Sekar P/K5419043/Kelas B

Intan Sri Sekar P/K5419043/Kelas B

by Intan Sri Sekar Putri -
Number of replies: 0

HASIL DISKUSI VIDEO

Keinginan merupakan sesuatu yang kita inginkan/ingin kita capai, namun jika tidak tercapai tidak akan menyebabka terganggunya kelangsungan hidup


Kebutuhan merupakan sesuatu yang mutlak harus dipenuhi, jika tidak maka akan mengganggu kualitas hidup kita atau bahkan bisa mengancam hidup kita


Kebutuhan primer (kebutuhan dasar), harus dipenuhi agar manusia dapat hidup layak(makanan,minuman,rumah,pakaian,pendidikan,kesehatan)


Kebutuhan sekunder (kebutuhan pelengkap/kultural), muncul setelah terpenuhinya kebutuhan primer untuk meningkatkan kenyamanan hidupnya.


Kebutuhan tersier(kebutuhan mewah), muncul setelah terpenuhinya kebutuhan primer dan sekunder, hanya dapat dipenuhi oleh sebagian kecil masyarakat yang memiliki ekonomi biaya tinggi