Forum Diskusi Kelas 3B

16. Asosiasi

Re: 16. Asosiasi

by Hafida Hidayati K7120111 -
Number of replies: 0
Picture of Kelas 3B
16. Asosiasi (persamaan makna)
Asosiasi merupakan perubahan makna yang disebabkan oleh persamaan sifat.
Contoh :
Sebelum jadi bupati, saya sempat duduk di parlemen.
Kata duduk dalam kalimat
tersebut memiliki makna "menjabat". Sedangkan kata awalnya duduk dapat berarti duduk di kursi.