Fisiologi Tumbuhan merupakan matakuliah yang diselenggarakan oleh Program Studi Biologi FMIPA UNS. Mata kuliah ini mempelajari proses fisiologis pada tumbuhan mencakup struktur sel tumbuhan, peran dan fungsi molekul-molekul organik dalam tumbuhan, hubungan tumbuhan dengan air, tanah dan nutrisi tumbuhan, enzim, respirasi, fotosintesis, asimilasi nitrogen dan sulfur, pertumbuhan dan perkembangan, hormon dan zat pengatur tumbuh, pertumbuhan reproduksipada tumbuhan tingkat tinggi, gerak pada tumbuhan, fotoperiodisme dan vernalisasi, dormansi dan penuaan.


Praktikum Fisiologi Tumbuhan merupakan matakuliah yang mempelajari pertumbuhan dan perkembangan tumbuhan; kurva sigmoid pertumbuhan daun; potensial air jaringan, transpirasi, stomata, dominasi apikal, peran cahaya dalam perkecambahan, serta pengukuran kadar klorofil dan karotenoid.

Mata kuliah ini membahas tentang operon, transduksi sinyal, ekspresi konstitutif dan indusibel, pengendalian gen dalam proses fiksasi nitrogen, nukleasi es pengendalian gen yang dipengaruhi oleh faktor lingkungan, serta tentang quorum sensing

Mata kuliah ini mempelajari ruang lingkup mikrobiologi industri; konsep bioproses; bahan baku dan mikroorganisme yang  digunakan  dalam  bioproses; pengembangan galur; kinetika pertumbuhan dan pembentukan produk; dasar bioreaktator; peningkatan skala; pengendalian proses; proses hilir (pemanenan dan pemurnian produk); contoh-contoh proses industri yang memanfaatkan mkroorganisme:   industri berbasis fermentasi alkohol; enzim dalam industri; industri asam organik dan asam amino; industri antibiotik dan industri makanan fermentasi.


Praktikum Fisiologi Tumbuhan merupakan matakuliah yang mempelajari kurva sigmoid pertumbuhan daun; pertumbuhan dan perkembangan tumbuhan; potensial air jaringan, transpirasi, stomata, dominasi apikal, peran cahaya dalam perkecambahan, serta pengukuran kadar klorofil dan karotenoid. Praktikum ini terintegrasi dengan mata kuliah teori Fisiologi Tumbuhan.

Fisiologi Biji merupakan matakuliah yang diselenggarakan oleh Program Studi Biologi FMIPA UNS. Mata kuliah ini mempelajari pembentukan dan perkembangan biji; struktur dan klasifikasi biji; biji ortodoks; biji rekalsitran dan intermediate; komposisi kimia biji; dormansi biji; perkecambahan biji; penyimpanan dan penuaan biji; teknik koleksi; teknik priming biji; teknik coating; teknik pelleting dan artificial seeds/synthetic seeds.

Fitohormon merupakan matakuliah yang diselenggarakan oleh Program Studi Biologi FMIPA UNS mempelajari biosintesis dan pengaruh fisiologis hormon tumbuhan, serta aplikasinya.  Materi pada mata kuliah  ini mencakup konsep dasar kerja hormon pada tumbuhan; mekanisme penerimaan sinyal dan responSejarah penemuan auksin, auksin alami dan sintetik, pengangkutanBiosintesis, peranan fisiologis dan aplikasi auksin di bidang pertanian dan budidaya; Sejarah penemuan giberelin, macam giberelin, pengangkutan; Biosintesis, peranan fisiologis  dan aplikasi giberelin di bidang pertanian dan budidaya; Sejarah penemuan sitokinin dan macam sitokinin; Biosintesis, peranan fisiologis , dan aplikasi sitokinin di bidang pertanian dan budidaya;  Sejarah penemuan poliamin, pengangkutan, biosintesis dan peranan fisiologisnya;  Sejarah penemuan brassinosteroid, pengangkutan, biosintesis dan peranan fisiologisnya; Sejarah penemuan asam jasmonat, pengangkutan, biosintesis dan peranan fisiologisnya;  Sejarah penemuan asam salisilat, pengangkutan, biosintesis, dan peranan fisiologisnya. Aplikasi hormon dalam bidang pertanian, budidaya dan kultur in vitro.


Plant reproduction is a course discussing sexual plant life cycles. The course covering topics from structure and function, development and genetics, ecology and evolution of plants. 

This course covering the discussion of the biology of cells emphasized in higher organisms. The topics include: The structure, function, and biosynthesis of cellular membranes and organelles; cytoskeleton; chromatin structure and RNA synthesis; protein synthesis machinery, secretion and membrane trafficking, cell cycle and regulation and program cell death.


Laman ini digunakan sebagai penunjang mata kuliah Fisiologi Perkembangan Tumbuhan. 

Mata kuliah ini mempelajari tentang interaksi mikroba-manusia sebagai inang, mekanisme patogenesis bakteri, sistem pertahanan tubuh inang terhadap patogen, vaksin dan antibiotik, pengembangan produk hayati lndonesia untuk pengendalin penyakit oleh bakteri, mekanisme patogenesis berbagai jenis bakteri patogen, mekanisme patogenesis berbagai jenis bakteri patogen

Praktikum Kultur Sel dan Jaringan merupakan matakuliah yang mempelajari disain dan pengenalan laboratorium kultur in vitro; teknik aseptik dalam kultur sel/jaringan; sterilisai alat; penyiapan media kultur; sterilisasi eksplan; penanaman eksplan; inkubasi dan pengamatan pertumbuhan kultur; kultur kalus; kultur suspensi sel; kultur akar dan kultur tunas.


Praktikum Anatomi Eksperimental merupakan praktek di laboratorium untuk mengetahui cara pemeliharaan dan penggunaan hewan uji , cara perlakuan hewan uji, prinsip animal welfare dalam penggunaan hewan uji, cara pemberian perlakuan xenobiotik kepada hewan uji, cara pengambilan sampel jaringan hewan uji, serta mengetahui efek perlakuan terhadap organ target, jaringan maupun sel secara makroskopis maupun mikroskopis serta cara evaluasinya untuk keperluan penelitian